Skip to main content

Produce 48 Trainee Profile Part 4


Bagian keempat, update 15 Mei 2018. Kali ini daftar Produce 48 trainee part 4 yang dirilis hanya mencakup trainee dari Korea saja. Well, wajar saja karena semua 48G kecuali NGT dan STU sudah memperkenalkan diri sebagai trainee.

Kali ini, trainee dari agensi besar seperti FNC yang diperkenalkan, dan entah kenapa hype untuk update kali ini tidak terlalu besar. Tidak ada perwakilan dari 48G mungkin juga menjadi faktor. Tapi, siapa yang akan bilang kalau trainee Korea saja tidak akan menarik?

FNC Entertainment

Park Haeyoon

  • Birth : 1996
  • Training period: Three years and 10 months

Cho Ahyoung

  • Birth : 2001
  • Training period: One year and seven months

Lee Haeun

  • Agency : MNH
  • Birth : 2004
  • Training period: Two years and four months

RBW

Na Goeun

  • Birth : 1999
  • Training period: One year

Park Jieun

  • Birth : 1997
  • Training period: Four years and one month

Million Market

Son Eunchae

  • Birth : 1999
  • Training period: Six months

Cho Sarang

  • Birth : 2003
  • Training period: Six months

Banana Culture Entertainment

Kim Nayoung

  • Birth : 2002
  • Training period: One year and seven months

Kim Dahye

  • Birth : 2002
  • Training period: One year and one month

Stone Music Entertainment

Bae Eunyoung


  • Birth : 1997
  • Training period: Nine months

Lee Sian


  • Birth : 1999
  • Training period: Nine months

Jang Gyuri


  • Birth : 1997
  • Training period: Nine months

Jo Yuri


  • Birth : 2001
  • Training period: Nine months

Kim Minju


  • Agency : Urban Works Entertainment
  • Birth : 2001
  • Training period: Two years and 10 months

Wellmade Yedang

Kang Damin

  • Birth : 2004
  • Training period: 11 months

Hwang Soyeon

  • Birth : 2000
  • Training period: One year

Dari keenambelas trainee ini, adakah yang sudah menarik perhatian para pemerhati idol, serigala, dan produsen iler? Vote dan silakan memberi komentar, karena dari vote sejak update pertama, tidak bisa kubilang memuaskan.
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar